MENJADI BAHAGIA

RIZKI ABDURAHMAN

Saat kenyataan tak berjalan semestinya
Saat dunia memaksamu
Tuk menyerah bertahanlah
Semua akan berubah
Pasti ada satu alasan
Di balik semua lelah yang kau rasa
Tuhan beri kemudahan di segala kesulitan
Percayalah semua luka ini akan berakhir
Bertahan lah sahabat
Yakinlah tuhan mendengar semua
Jangan lah berduka
Semua derita kita jadi bahagia
Pasti ada satu alasan
Dibalik semua lelah yang kau rasakan
Tuhan beri kemudahan disegala kesulitan
Percayalah semua duka ini akan berakhir
Bertahanlah sahabat
Yakin lah Tuhan mendengar semua
Janganlah berduka
Semua deritamu kan jadi bahagia
(Bertahan lah percayalah
Dukamu kan menjadi bahagia)

Curiosità sulla canzone MENJADI BAHAGIA di The Titans

Chi ha composto la canzone “MENJADI BAHAGIA” di di The Titans?
La canzone “MENJADI BAHAGIA” di di The Titans è stata composta da RIZKI ABDURAHMAN.

Canzoni più popolari di The Titans

Altri artisti di