Kupu-Kupu Hitam Putih

VIRGIAWAN LISTANTO

Menunggu matahari terbit di musim hujan
Mendung menjadi teman ada juga keindahannya

Butir embun yang ada didaun
Bagai intan berlian
Lebih riang ia berkilauan
Karena matahari tertutup awan

Suara burung burung didahan nyanyian alam
Bekerja ia mencari makan
Ada juga yang membuat sarang

Iri aku menyaksikan itu
Tapi kutekan aku harus bersyukur
Berguru pada kenyataan
Pada makhluk Tuhan yang katanya tak berakal

Mendung datang lagi setelah hangat sebentar
Butir embun hilang aku jadi termenung

Mencari pegangan mencoba untuk bersandar
Langit makin hitam
Aku jadi berharap pada hujan
Kupu kupu hitam putih terbang di sekitarku
Melihat ia menari hatiku terpatri

Sepasang merpati bercumbu dibalik awan
Kemudian ia turun menukik
Sujud syukur padanya

Curiosità sulla canzone Kupu-Kupu Hitam Putih di Iwan Fals

In quali album è stata rilasciata la canzone “Kupu-Kupu Hitam Putih” di Iwan Fals?
Iwan Fals ha rilasciato la canzone negli album “Suara Hati” nel 2002 e “In Collaboration With” nel 2003.
Chi ha composto la canzone “Kupu-Kupu Hitam Putih” di di Iwan Fals?
La canzone “Kupu-Kupu Hitam Putih” di di Iwan Fals è stata composta da VIRGIAWAN LISTANTO.

Canzoni più popolari di Iwan Fals

Altri artisti di Asiatic music