Aku Janji

ASTONO ANDOKO, ANINDYO BASKORO, RAYI PUTRA

Ketika kamu satu satunya
Cinta setia ku jaga
Tetapi semua berbeda cinta
Kau pergi dengannya
Kau memilih dia

Aku janji tetap disini
Aku janji tetap begini
Bila itu yang buat
Kamu bahagia

Aku janji dalam hati
Aku janji meski cinta telah pergi
Kan ku cuci luka ini
Dengan air mata

Aku janji tetap disini
Aku janji tetap begini
Bila itu yang buat
Kamu bahagia

Aku janji dalam hati
Aku janji meski cinta telah pergi
Kan ku cuci luka ini
Kan ku cuci luka ini
Dengan air mata

Curiosità sulla canzone Aku Janji di Cassandra

Chi ha composto la canzone “Aku Janji” di di Cassandra?
La canzone “Aku Janji” di di Cassandra è stata composta da ASTONO ANDOKO, ANINDYO BASKORO, RAYI PUTRA.

Canzoni più popolari di Cassandra

Altri artisti di Pop rock